ARTICLE AD BOX
Pep Guardiola mengatakan dia yakin para pemainnya akan memberikan yang terbaik meski jadwal pertandingan pada Januari sangat padat.
Pep Guardiola (Laman resmi Manchester City)
BolaSkor.com - Bos Manchester City Pep Guardiola mengatakan dia yakin para pemainnya akan memberikan yang terbaik meski jadwal pertandingan pada Januari sangat padat.
City memiliki tujuh pertandingan sepanjang Januari di empat kompetisi, termasuk duel penting di Premier League, semifinal Piala Liga Inggris, dan dua laga fase liga terakhir di Liga Champions.
Di tengah padatnya jadwal, City juga sedang dilanda badai cedera dengan absennya Ruben Dias, Josko Gvardiol, John Stones, Oscar Bobb, dan Mateo Kovacic.
Baca Juga:
Krisis Pemain Belakang, Manchester City Percepat Perburuan Marc Guehi
Pep Guardiola Cemas Lini Belakang Manchester City Rontok Usai Ditahan Chelsea
Rodri Bikin Permainan Manchester City Lebih Seimbang
Sementara Rayan Ait-Nouri dan Omar Marmoush berada di Piala Afrika.
Meski begitu, Guardiola yakin bahwa para pemain yang tersisa akan memberikan yang terbaik meski letih.
"Kami harus melakukannya. Semangatnya ada. Saya tidak ragu bahwa kami memiliki semangat. Saya tidak ragu akan hal itu," kata Guardiola di laman resmi Man City.
"Mereka kelelahan di 10 atau 15 menit pertama melawan Chelsea, tetapi kami tetap berusaha keras dan menjaga formasi yang luar biasa dalam melakukan pressing."
"Kami memiliki pemain cadangan yang bagus untuk merotasi pemain, tetapi sekarang untuk waktu yang lama kami tidak dapat melakukan itu. Cedera telah terjadi. Kami harus tetap seperti ini," lanjut Guardiola.
Puji Semangat Juang Pemain
Berita Terkait
Inggris
Letih karena Jadwal Padat, Pep Guardiola Yakin Para Pemain Manchester City Akan Tampil Total
Pep Guardiola mengatakan dia yakin para pemainnya akan memberikan yang terbaik meski jadwal pertandingan pada Januari sangat padat.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Italia
AC Milan Jajaki Perpanjangan Kontrak Rafael Leao
AC Milan dikabarkan sedang dalam pembicaraan perpanjangan kontrak dengan Rafael Leao.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Liga Indonesia
Jelang Persib vs Persija, Suporter Diingatkan Bahwa Rivalitas Hanya 90 Menit
Pertemuan pertama Persib dengan Persija musim ini akan berlangsung akhir pekan nanti. Persib akan menjamu Persija di GBLA, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Inggris
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Pelatih Bournemouth Andoni Iraola mengungkapkan bahwa laga melawan Tottenham Hotspur bisa menjadi momen perpisahan Antoine Semenyo.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Liga Indonesia
Ko Hyung-jin dari Korea Selatan Jadi Wasit Laga Panas Persib Bandung vs Persija Jakarta
Wasit asal Korea Selatan, Ko Hyung-jin, mendapatkan tugas memimpin laga panas Persib Bandung vs Persija Jakarta akhir pekan ini.
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Inggris
Manchester City vs Brighton: Tuan Rumah Selalu Cetak Gol, Tim Tamu Sulit Menang
Manchester City akan menjamu Brighton and Hove Albion di Etihad Stadium pada pekan ke-21 Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Inggris
7 Fakta Statistik Menarik Jelang Duel Burnley vs Manchester United
Premier League pekan ke-21 menyajikan pertandingan seru antara tuan rumah Burnley menghadapi Manchester United di Turf Moor.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Jadwal
Link Streaming Burnley vs Manchester United, Kamis 8 Januari 2026
Manchester United akan bertamu ke markas Burnley pada pertandingan lanjutan Premier League 2025-2026, di Turf Moor.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Timnas
Kurniawan Dwi Yulianto Dinilai Cocok Jadi Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu pelatih lokal sebagai asisten di Timnas Indonesia. Kurniawan Dwi Yulianto dianggap cocok mengisi pos tersebut.
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Inggris
Sebelum Jadi Pelatih Interim Manchester United, Darren Fletcher Minta Restu Sir Alex Ferguson
Darren Fletcher mengungkapkan, sebelum menerima tawaran dari Manchester United dirinya terlebih dulu berbicara dengan Sir Alex Ferguson.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026

1 day ago
11






































