Cari Pengganti Jadon Sancho, Chelsea Layangkan Penawaran untuk Malick Fofana

2 weeks ago 22
ARTICLE AD BOX

Chelsea tengah mencari pengganti Jadon Sancho dan pemain Olympique Lyonnaos, Malick Fofana, menjadi salah satu pemain incaran.

Cari Pengganti Jadon Sancho, Chelsea Layangkan Penawaran untuk Malick Fofana

Malick Fofana (@AnythingLFC_)

BolaSkor.com - Aktivitas Chelsea di bursa transfer musim panas 2025 berlanjut dengan pencarian penyerang sayap pengganti Jadon Sancho.

Pemain asal Inggris itu kembali ke Manchester United setelah Chelsea memilih tak mengaktifkan pembelian wajib, membayar uang pemutusan kepada Man United, setelah tak tercapai kata sepakat soal gaji.

Enzo Maresca, pelatih Chelsea, telah mengonfirmasi keinginannya untuk pemain baru sebagai pengganti Sancho.

Baca Juga:

Hasil Piala Dunia Antarklub 2025: Sikat ES Tunis 2-0, Flamengo Geser Chelsea dari Puncak Klasemen

Chelsea Vs LAFC: The Blues Merasa Aneh Bermain di Stadion yang Nyaris Kosong Melompong

Striker Baru Chelsea, Liam Delap Diprediksi Jadi Penyerang Utama Timnas Inggris di Masa Depan

"Jadon tidak bersama kami. Jadi, yang pasti, itu adalah posisi yang mungkin perlu kami lakukan sesuatu," ucap Maresca baru ini.

"Juga karena, Misha (Mudryk) tidak bersama kami. Saat ini, kami memiliki Noni (Madueke), Pedro (Neto), dan Ty (George) sebagai pemain sayap murni."

"Jadi, yang pasti, sesuatu akan terjadi," tambah Maresca.

Chelsea Bursa transfer Lyon Olympique Lyon Malick Fofana

Berita Terkait

Inggris

Cari Pengganti Jadon Sancho, Chelsea Layangkan Penawaran untuk Malick Fofana

Chelsea tengah mencari pengganti Jadon Sancho dan pemain Olympique Lyonnaos, Malick Fofana, menjadi salah satu pemain incaran.

Arief Hadi - Selasa, 17 Juni 2025

Cari Pengganti Jadon Sancho, Chelsea Layangkan Penawaran untuk Malick Fofana

Inggris

Chelsea Vs LAFC: The Blues Merasa Aneh Bermain di Stadion yang Nyaris Kosong Melompong

Chelsea menang 2-0 atas LAFC di Piala Dunia Antarklub 2025. Namun, suasana stadion yang sepi membuat Enzo Maresca merasa aneh dan hampa.

Johan Kristiandi - Selasa, 17 Juni 2025

 The Blues Merasa Aneh Bermain di Stadion yang Nyaris Kosong Melompong

Hasil akhir

Hasil Piala Dunia Antarklub 2025: Tekuk LAFC 2-0, Chelsea Awali Langkah dengan Tiga Poin

Chelsea menang 2-0 atas LAFC di Grup D Piala Dunia Antarklub 2025. Gol dicetak Pedro Neto dan Enzo Fernandez. The Blues pimpin klasemen sementara.

Johan Kristiandi - Selasa, 17 Juni 2025

 Tekuk LAFC 2-0, Chelsea Awali Langkah dengan Tiga Poin

Jadwal

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Chelsea Vs Los Angeles FC, Selasa 17 Juni 2025

Jadwal siaran langsung dan link live streaming laga Piala Dunia Antarklub 2025 antara Chelsea vs Los Angeles FC.

Arief Hadi - Senin, 16 Juni 2025

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Chelsea Vs Los Angeles FC, Selasa 17 Juni 2025

Inggris

Tak Mau Kalah dengan Tottenham, Manchester United Andalkan Onana untuk Datangkan Mbeumo

Perebutan striker Brentford, Bryan Mbeumo, semakin sengit di antara Tottenham Hotspur dan Manchester United. Seperti Tottenham, Man United juga punya 'senjata' andalan untuk merekrutnya.

Arief Hadi - Senin, 16 Juni 2025

Tak Mau Kalah dengan Tottenham, Manchester United Andalkan Onana untuk Datangkan Mbeumo

Inggris

Striker Baru Chelsea, Liam Delap Diprediksi Jadi Penyerang Utama Timnas Inggris di Masa Depan

Pelatih Chelsea, Enzo Maresca, meyakini Liam Delap sebagai calon penyerang utama timnas Inggris di masa depan.

Arief Hadi - Senin, 16 Juni 2025

Striker Baru Chelsea, Liam Delap Diprediksi Jadi Penyerang Utama Timnas Inggris di Masa Depan

Inggris

Emiliano Martinez Dibandingkan dengan Mantan Kiper Manchester United, Fabian Barthez

Manchester United membidik kiper Aston Villa, Emiliano Martinez, dan ia dilihat memiliki karakter kuat bak eks kiper Red Devils, Fabian Barthez.

Arief Hadi - Senin, 16 Juni 2025

Emiliano Martinez Dibandingkan dengan Mantan Kiper Manchester United, Fabian Barthez

Italia

Chelsea Gagal Boyong Mike Maignan, AC Milan Manfaatkan Situasi

Mike Maignan urung ke Chelsea setelah tak ada kesepakatan dan AC Milan coba memanfaatkan situasi, membahas situasi kontraknya.

Arief Hadi - Senin, 16 Juni 2025

Chelsea Gagal Boyong Mike Maignan, AC Milan Manfaatkan Situasi

Liga Dunia

Chelsea Tidak Menganggap Piala Dunia Antarklub 2025 bak Pramusim

Enzo Maresca memberi pesan kepada skuad Chelsea untuk melihat Piala Dunia Antarklub 2025 sebagai turnamen besar, bukan pramusim.

Arief Hadi - Senin, 16 Juni 2025

Chelsea Tidak Menganggap Piala Dunia Antarklub 2025 bak Pramusim

Liga Indonesia

5 Pemain Asing yang Dipastikan Membela Dewa United FC Musim Depan

Dewa United FC tinggal mencari tiga pemain asing lagi.

Rizqi Ariandi - Senin, 16 Juni 2025

5 Pemain Asing yang Dipastikan Membela Dewa United FC Musim Depan

Read Entire Article
Penelitian | | | |