ARTICLE AD BOX
Piala Dunia Antarklub 2025
Duel Inter Milan vs Fluminense di Piala Dunia Antarklub 2025 terancam ditunda akibat badai petir. Cristian Chivu minta panitia beri kepastian sebelum laga.
Cristian Chivu (Football-Italia)
BolaSkor.com - Pelatih Inter Milan, Cristian Chivu, khawatir cuaca buruk akan mengganggu pertandingan melawan Fluminense pada babak 16 besar Piala Dunia Antarklub 2025, Selasa (1/7) dini hari WIB.
Inter Milan akan menghadapi Fluminense pada babak 16 besar Piala Dunia Antarklub 2025, di Bank of America Stadium.
Badai Petir Mengancam Duel Inter Milan vs Fluminense
Sayangnya, pertandingan tersebut terancam mengalami penundaan karena badai petir.
Menurut ramalan cuaca, wilayah Charlotte, North Carolina, berpeluang mengalami badai petir pada waktu pertandingan Inter melawan Fluminense.
Baca Juga:
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Inter Milan vs Fluminense, Selasa 1 Juli 2025
Prediksi dan Statistik Inter Milan Vs Fluminense: Tricolor Punya Rekor Bagus Lawan Tim Italia
Kekhawatiran kian meningkat lantaran sebelumnya duel Chelsea melawan Benfica yang berlangsung pada tempat yang sama mengalami penundaan selama dua jam.
"Saya berharap keputusan akan diambil sebelum pertandingan. Datang ke stadion dan kemudian mengetahui pertandingan mungkin ditunda akan jadi masalah," kata Chivu pada laman resmi Inter.
"Untuk melakoni pertandingan ini, Anda perlu persiapan yang baik. Anda perlu makan dan minum yang sesuai."
"Hal-hal itu wajib untuk menghadapi laga selama 120 menit. Saya berharap mereka bertanggung jawab. Sebab, saya membaca peringatan cuaca hari ini," ulas Chivu.
Inter Siap Memberikan yang Terbaik
Ditulis Oleh
Johan Kristiandi
Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Berita Terkait
Italia
Badai Petir Ancam Inter Milan vs Fluminense, Chivu Minta Kepastian
Duel Inter Milan vs Fluminense di Piala Dunia Antarklub 2025 terancam ditunda akibat badai petir. Cristian Chivu minta panitia beri kepastian sebelum laga.
Johan Kristiandi - Senin, 30 Juni 2025
Liga Lain
Inter Miami Disikat PSG, Ibrahimovic Sebut Lionel Messi Main dengan Patung
Zlatan Ibrahimovic bela Lionel Messi usai Inter Miami dihajar PSG 0-4 di Piala Dunia Antarklub 2025. "Dia bermain dengan patung, bukan tim," kata Ibra.
Johan Kristiandi - Senin, 30 Juni 2025
Liga Indonesia
Bursa Transfer Liga 1: Septian David Gabung Malut United, Bali United Datangkan Rekan Eliano Reijnders
Sementara itu, Madura United memboyong Roger Bonet.
Rizqi Ariandi - Senin, 30 Juni 2025
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Inter Milan vs Fluminense, Selasa 1 Juli 2025
Nonton Inter Milan vs Fluminense di Piala Dunia Antarklub 2025, Selasa 1 Juli pukul 02.00 WIB. Live streaming legal via DAZN. Cek jadwal dan link resmi di sini!
Johan Kristiandi - Senin, 30 Juni 2025
Timnas
Menang di Laga Pertama, Timnas Putri Indonesia Masih Tunjukkan Dua Kelemahan
Dua kelemahan itu jadi evaluasi Satoru Mochizuki untuk menghadapi Pakistan, Rabu (2/7).
Rizqi Ariandi - Senin, 30 Juni 2025
Liga Indonesia
Mauricio Souza Pasrah 4 Pemain Persija Masuk Skuad Liga Indonesia All Stars di Piala Presiden 2025
Padahal, Persija tengah memulai persiapan menghadapi Liga 1 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Senin, 30 Juni 2025
Liga Indonesia
Keluarga Jadi Alasan Edo Febriansah Gabung Dewa United Banten FC
Edo juga menilai Dewa United Banten FC sangat profesional.
Rizqi Ariandi - Senin, 30 Juni 2025
Liga Dunia
Pep Guardiola Jadi Inspirasi, Disebut Simone Inzaghi sebagai Pelatih Terbaik Dunia Selama 25 Tahun Terakhir
Simone Inzaghi memuji pelatih Manchester City, Pep Guardiola, sebagai inspirasi sekaligus berstatus pelatih terbaik dunia selama 25 tahun terakhir.
Arief Hadi - Senin, 30 Juni 2025
Liga Indonesia
Rahmad Darmawan Ditunjuk Jadi Pelatih Liga Indonesia All Stars di Piala Presiden 2025
Piala Presiden 2025 akan berlangsung pada 6-13 Juli mendatang.
Rizqi Ariandi - Senin, 30 Juni 2025
Liga Dunia
Piala Dunia Antarklub 2025: Harry Kane Prediksi Laga Sengit Bayern Munchen Vs PSG di Perempat Final
Bayern Munchen akan melawan Paris Saint-Germain (PSG) di 16 besar Piala Dunia Antarklub 2025. Striker Bayern, Harry Kane, memprediksi laga berjalan sengit.
Arief Hadi - Senin, 30 Juni 2025